BEBEK GORENG LADO IJO

By robertus, Kamis, 17 Desember 2015 | 17:00 WIB
BEBEK GORENG LADO IJO (robertus)

Yuk, rasakan kelezatan bebek goreng lado ijo.

Durasi menit

Porsi

Ingredients

  1. Bahan-bahan/ bumbu-bumbu:
    • 1 ekor bebek, potong 4 bagian
    • 1 sendok makan air asam (dari 1 sendok teh asam jawa dilarutkan dalam 2 sendok makan air)
    • 1 sendok teh garam
    • 2 lembar daun salam
    • 2 cm lengkuas, memarkan
    • 2 batang serai, ambil putihnya, memarkan
    • 5 lembar daun jeruk, buang tulangnya
    • 3 buah cabai hijau besar, tumbuk kasar
    • 5 buah cabai keriting hijau, tumbuk kasar
    • 10 buah cabai rawit hijau, tumbuk kasar
    • 5 buah tomat hijau, potong-potong
    • 2 1/4 sendok teh garam
    • 1/2 sendok makan gula pasir
    • 1.500 ml air
    • 100 ml minyak untuk menumis
    • minyak untuk menggoreng
  2. Bumbu halus:

Cara Membuat Bebek Goreng Lado Ijo:

  1. Lumuri bebek dengan air asam dan garam. Tusuk-tusuk. Diamkan 30 menit.
  2. Goreng bebek sampai kecokelatan. Sisihkan.
  3. Tumis bumbu halus, daun salam, lengkuas, serai, daun jeruk, cabai hijau besar, cabai hijau keriting, dan cabai rawit hijau sampai harum.Tambahkan tomat. Aduk sampai layu. 
  4. Masukkan bebek, garam, gula pasir, dan air asam. Aduk rata. Tuang air sedikit-sedikit sambil diaduk sampai meresap dan bebek empuk.

Untuk 4 porsi

Baca juga:

BEBEK GORENG LADO IJO

BEBEK GORENG MADU

BEBEK GORENG LADO IJO

BEBEK GORENG SAMBAL KUNING