KUE KERING TUMPUK

By robertus, Senin, 16 Mei 2016 | 17:00 WIB
KUE KERING TUMPUK (robertus)

Kue kering tumpuk, nikmati sensasi dan isinya. Anda pasti akan ketagihan.

Durasi menit

Porsi

Ingredients

  1. Bahan-bahan/ bumbu-bumbu:
  2. Bahan isi (aduk rata):
    • 100 gram rice crispy cokelat
    • 150 gram dark cooking chocolate, lelehkan

Cara Membuat Kue Kering Tumpuk:

  1. Kocok margarin, garam, dan gula tepung 1 menit.
  2. Masukkan kuning telur dan selai kacang. Kocok rata.
  3. Tambahkan tepung terigu. Aduk rata. Simpan dalam kulkas 30 menit.
  4. Giling adonan setebal 1/2 cm. Potong 6x3 cm. Letakkan diatas loyang yang dioles tipis margarin. Tusuk-tusuk dengan garpu.
  5. Oven dengan api bawah suhu 140 derajat Celcius selama 25 menit sampai matang.
  6. Setelah dingin, oleskan bahan isi di atas  cookies. Tutup dengan bagian cookies lainnya.

Untuk 692 Gram

Baca juga:

KUE KERING TUMPUK

KUE KERING COKELAT PUTIH

KUE KERING TUMPUK

LIDAH KUCING VANILA TUMPUK COKELAT