KUE KERING KRISPI KEJU

By robertus, Sabtu, 23 April 2016 | 17:00 WIB
KUE KERING KRISPI KEJU (robertus)

Kue kering krispi keju, rasakan kelezatan kue kering nan lezat. Resepnya ada disini.

Durasi menit

Porsi

Ingredients

  1. Bahan:

Cara Membuat Kue Kering Krispi Keju:1. Kocok margarin, garam, dan gula tepung 30 detik.2. Masukkan keju dan biskuit keju. Aduk rata. Tambahkan tepung terigu dan baking powder sambil diayak dan diaduk rata.3. Bentuk bulat kecil 6 gram. Letakkan di dalam loyang yang dioles margarin.4. Oles bagian bawah gelas dengan mentega. Takan di atas gula pasir kasar.5. Tekankan gelas di atas adonan sampai tipis dan gula menempel di permukaan kue kering. 6. Oven dengan api bawah suhu 170 derajat Celsius 12 menit sampai matang. (By)

Hasil 375 Gram

Baca juga:

KUE KERING KRISPI KEJU

KUE KEJU RICE CRISPY

KUE KERING KRISPI KEJU

KUE KERING PISANG RICE CRISPY