KOYABU

By robertus, Rabu, 28 September 2016 | 17:00 WIB
KOYABU (robertus)

Koyabu, kue tradisional nan lezat untuk kumpul keluarga. Mari simak resepnya.

Durasi menit

Porsi

Ingredients

  1. Bahan:
    • 150 gram tepung ketan
    • 175 gram kelapa parut kasar, dikupas kulitnya
    • 3/4 sendok teh garam
    • 125 gram gula merah, disisir halus
    • 20 lembar daun pandan besar, dipotong panjang 20 cm untuk membungkus

Cara membuat Koyabu:1. Aduk tepung ketan, kelapa parut, dan garam sampai rata.2. Tekuk daun pandan di bagian tengah.3. Sendokkan adonan ke daun pandan. Beri gula merah. Tambahkan adonan lagi. 4. Lipat daun pandan ke atas sampai berbentuk limas.Semat dengan lidi.5. Kukus di atas api sedang selama 15 menit sampai matang. (Ri)Untuk 20 buah

Baca juga:

KOYABU

BIKA KARAMEL TEPUNG KETAN

KOYABU

MOCHI KETAN HITAM

KOYABU

LEMPER AYAM KETAN