Lepaskan Dahaga Setelah Seharian Puasa dengan Secangkir Es Punch Yogurt Mangga

By robertus, Jumat, 9 Juni 2017 | 04:48 WIB
es punch yogurt mangga (robertus)

Es Punch Yogurt Mangga ini enggak cuma terdengar segar di telinga. Saat dicicipi pun pasti akan bikin semua orang jatuh cinta saking segar dan lezatnya.

Durasi 10 menit

3 porsi Porsi

Ingredients

  1. Bahan:
    • 1 buah mangga harumanis,
    • 100 yoghurt mangga
    • 30 gram gula pasir
    • 150 gram es serut
    • 1 kaleng minuman bersoda manis

Cara Membuat Es Punch Yogurt Mangga:

1. Potong-potong mangga. 2. Blender yogurt, gula pasir, es serut, dan garam sampai lembut. 3. Tambahkan minuman bersoda. (By)  

(Baca juga: Sarapan Praktis dengan Makaroni Keju Goreng)

(Baca juga: Cotton Doughnut, Donat Ekstra Lembut Yang Wajib Dicoba Akhir Pekan Ini)

(Baca juga: Es Koktail Campur, Minuman Segar Pelepas Dahaga Setelah Berpuasa)

(Baca juga: Trik Membentuk Kue Putri Salju Jadi Bulan Sabit Sempurna dan Sama Ukurannya)

(Baca juga: Jangan Minum Air Mineral Yang Ditinggal Dalam Mobil, Fakta Atau Mitos?)