Maniskan Akhir Pekan Dengan Cupcake Cokelat Nutella

By Virny Apriliyanty, Minggu, 14 Mei 2017 | 03:46 WIB
Maniskan Akhir Pekan Dengan Cupcake Cokelat Nutella (Virny Apriliyanty)

Buat anda pencita cokelat, cupcake cokelat nutella ini wajib dicoba karen nyokelat banget. Adonannya menggunakan bubuk cokelat, kemudian diisi selai nutella dan terakhir ditutup taburan meises.

Durasi 50 menit

10 buah Porsi

Ingredients

  1. Bahan:
  2. Bahan filling:
    • 125 gram selai nutella
  3. Bahan taburan:
    • 1/2 sendok makan meises

Cara Membuat Cupcake Cokelat Nutella:

1. Kocok margarin dan gula pasir halus 7 menit sampai lembut. Masukkan cokelat masak pekat leleh dan pasta cokelat. Kocok rata. 

2. Tambahkan telur satu per satu bergantian dengan sebagian tepung terigu sambil diayak dan dikocok rata. 

3. Masukkan sisa tepung terigu, cokelat bubuk dan baking powder sambil diayak dan diaduk rata. 

4. Tuang adonan hingga memenuhi setengah tinggi cup kertas tebal. Beri nutella. Tutup adonan. Tabur meises. Oven dengan api bawah suhu 190 derajat Celcius sampai matang. 

(Baca juga: Buat Telur Puyuh Bumbu Bali Ini Hanya Dengan 2 Langkah Jitu)

(Baca juga: Sambal Goreng Jeroan Ayam Ini Dijamin Bakal Bikin Ketagihan)

(Baca juga: Putu Ayu Keju, Kue Tradisional Rasa Istimewa)

(Baca juga: Madu Manuka, Si Manis Yang Lagi Trend Karena Nutrisinya 4 Kali Madu Biasa)

(Baca juga: Memasak dengan Alumunium Foil Berbahaya untuk Kesehatan?)