Hashimaki, Makanan Kuliner Jepang yang Enggak Boleh Dilewatkan

By Sajian Sedap, Jumat, 23 Juni 2017 | 04:36 WIB
Hashimaki (Sajian Sedap)

Makanan Jepang memang tidak ada habisnya. Kelezatannya sepertinya cocok dengan lidah orang Indonesoa. Salah satunya adalah Hashimaki, sajian berbahan dasar telur dan tepung terigu yang sedap.

Durasi 60 menit

5 buah Porsi

Ingredients

  1. Bahan:

Cara membuat Hashimaki:
 
1. Aduk rata tepung terigu, garam, dan merica bubuk. Sisihkan.
2. Kocok lepas telur. Tuang kaldu ayam sedikit-sedikit sambil diaduk rata.
3. Tuang campuran telur ke dalam tepung. Sedikit-sedikit sambil diaduk rata. Masukkan kucai dan kol iris. Aduk rata.
4. Tuang adonan ke dalam wajan antilengket yang sudah dioles margarin. Letakkan sumpit. Lipat. Gulung. Bolak balik sampai matang.
5. Sajikan bersama saus okonomiyaki. Taburkan kotsubusi dan peterseli cincang. (Ri)
 
(Baca juga: Resep Sambal Bawang, Teman Ayam Geprek yang Lezatnya Tak Masuk Akal)
(Baca juga: Untuk Hantaran Spesial ala Western yang Unik, Mari Membuat Baked Meatball Mewah)
(Baca juga: Nasi Kuning Ayam Sayur Ini Bisa Dimasak Dalam Tempo Kilat)
(Baca juga: Waspadalah, Cegah 4 Penyakit yang Paling Rawan Mengintai Kita Saat Lebaran)
(Baca juga: Soun Goreng Sayuran, Sarapan Sederhana Tapi Pasti Disuka)