Resep Jus Bit dan Anggur, Penyegar Tenggorokan yang Kaya Manfaat Bagi Kesehatan

By Sajian Sedap, Senin, 10 Juli 2017 | 05:13 WIB
Jus Bit dan Anggur (Sajian Sedap)

Bit dan Anggur adalah buah-buahan yang mengandung manfaat baik bagi kesehatan tubuh. Jadinya, kalau keduanya digabungkan sebagai jus, pasti menyegarkan dan menyehatkan tubuh.

Durasi 10 menit

4 porsi Porsi

Ingredients

  1. Bahan:
    • 200 gram buah bit
    • 100 gram anggur merah, buang biji
    • 1 sendok makan madu
    • 50 gram gula pasir
    • 200 ml air
    • 150 gram es batu

Cara Membuat Jus Bit dan Anggur:

1. Masukkan buah bit, anggur, madu dan gula pasir dalam blender.

2. Tuang air. Tambahkan es batu. Blender sampai rata. (By)

(Baca juga: Semua Orang Bisa Membuat Sambal Tempe Nikmat Ini)

(Baca juga: SUP SEGAR IKAN DORI)

(Baca juga: Sayur Kare Dengan Krecek, Kreasi Kare Lezat yang Menggoda Lidah)

(Baca juga: Resep Banana Square Cake ini Cocok Untuk Sarapan Ringan di Hari Libur)

(Baca juga: Resep Cake Kukus Stroberi Lapis Manis dan Lezat Ini Cocok Diikuti Bersama Si Kecil)