Gethuk Dua Rasa, Jajanan Tradisional yang Makin Legit dengan Cokelat dan Pandan

By Sajian Sedap, Jumat, 11 Agustus 2017 | 03:51 WIB
Gethuk Dua Rasa (Sajian Sedap)

Menu tradisional yang satu ini pas jadi camilan sore di weekend kali ini. Resep Gethuk Dua Rasa ini memvariasikan gethuk jadi kudapan kekinian dengan rasa cokelat dan pandan. Anak muda pun pasti suka

Durasi 40 menit

10 Potong Porsi

Ingredients

  1. Bahan:
  2. Bahan taburan: (dikukus)
    • 50 gram kelapa
    • 1/4 sendok,3 garam

Cara Membuat Gethuk Dua Rasa:

1. Kukus singkong sampai lunak dan matang.

2. Panas-panas, haluskan singkong dengan garpu. Tambahkan gula pasir, garam dan pasta. Aduk asal rata.

3. Bagi 2 bagian. Satu bagian ditambahkan pasta cokelat. Aduk rata. Satu bagian lagi pasta pandan. Aduk rata.

4. Giling memanjang di gilingan getuk lindri. Setelah keluar. Padatkan dalam loyang  ukuran 16x8x50 cm bertumpuk. Potong-potong.

(Baca juga: Sarapan Praktis dengan Makaroni Keju Goreng)

(Baca juga: Risoles Tampil Beda dengan Resep Risoles Blackforest yang Manis dan Lumer di Mulut)

(Baca juga: Resep Jitu Membuat Brownies Kukus Keju Enak Ini Wajib Dicoba)

(Baca juga: Bedakah Heavy Cream dan Whipping Cream?)

(Baca juga: Bedakah Heavy Cream dan Whipping Cream?)