Senangnya Melihat Si Kecil Karena Dibawakan Bekal Muffin Telur Ini

By Sajian Sedap, Jumat, 6 April 2018 | 08:20 WIB
Muffin Telur (Sajian Sedap)

Resep Muffin Telur ini merupakan salah satu varia Variasi muffin sekaligus telur ini bisa jadi solusi bekal sarapan besok, lo. Keunikan dan kelezatannya pasti bikin si kecil mau menghabiskan bekalnya.

Durasi 30 menit

16 Buah Porsi

Ingredients

  1. Bahan:
    • 3 butir telur
    • 1/4 buah bawang bombay, dicincang
    • 3 buah sosis sapi, dipotong kotak
    • 1 batang daun bawang, diiris
    • 50 gram keju cheddar parut
    • 1/2 sendok teh garam
    • 1/4 sendok teh merica bubuk

Cara Membuat Muffin Telur:

1. Kocok rata semua bahan kecuali keju parut.

2. Tuang campuran telur ke dalam cup muffin antilengket yang dioles margarin. Taburkan keju parut.

3. Oven dengan api bawah suhu 180 derajat Celsius15 menit sampai matang.(Ri)

Untuk Mendapatkan Buku-Buku Resep Pilihan Sedap Saji, Kunjungi Juga Kanal Belanja Sajian Sedap

(Baca Juga: Hindari 6 Kesalahan Ini Kalau Mau Cake Kukus Sukses Layaknya Buatan Bakery)

(Baca Juga: Nyaman dan Elegan, Begini Rumah Titi Kamal dan Christian Sugiono)

(Baca Juga: Dengan Resep Teruji ini, Tom Yam Soup Buatan Kita Pasti Enak)

(Baca Juga: Parah Banget, Lembutnya Puding Kelapa Hijau Kedelai ini Buat Makan Dessert Susah Berhenti)

(Baca Juga: Tidak Punya Rak Pendingin Kue? Jangan Khawatir, 5 Benda Ini Bisa Jadi Penggantinya!)