Dikira Sepele Tapi Fatal Akibatnya! Kesalahan Ini Buat Pisau Cepat Rusak

By Virny Apriliyanty, Rabu, 20 Juni 2018 | 11:30 WIB
Dikira Sepele Tapi Fatal Akibatnya! Kesalahan Ini Buat Pisau Cepat Rusak ()

BACA JUGA: Jarang Diperlihatkan, Begini Gaya BCL Saat di Dapur, Netizen Komentar: “Bikin Kue Aja Tetap Badai”

4. Tidak langsung dicuci

Setelah menggunakan pisau, ada baiknya langsung segera dicuci.

Menumpuk pisau bersama alat dapur lainnya bisa membuat pisau cepat rusak.

Soalnya pisau akan tertumpuk alat dapur lain dan rentan membuat mata pisau jadi penyok.

Belum lagi kalau menggores alat dapur lainnya.

Wah, bisa bahaya, kan?

BACA JUGA: Kocak Banget, Kue Ulang Tahun Iis Dahlia, Ada Kumisnya! Lihat Bentuknya!

Tidak sulit menyimpan pisau kalau kita tahu cara yang benar.

Dengan begini, pisau tidak akan cepat rusak, deh!

Selalu ingat tips di atas, ya! (MA)

 BACA JUGA: Mengenang Masa Lalu, Gaya Soimah Lesehan di Dapur Jadi Sorotan