Memasak Gurame Rica-Rica Pasti Jadi dan Pasti Enak dengan Resep Ini

By Dwi, Minggu, 22 Juli 2018 | 09:30 WIB
Gurame Rica-Rica ()

Cara Membuat Gurame Rica-Rica:

1. Lumuri gurame dengan air jeruk nipis dan garam. Gulingkan di tepung beras.

2. Goreng dalam minyak yang sudah dipanaskan di atas api sedang sampai berkulit.

3. Panaskan minyak. Masukkan bumbu tumbuk kasar, daun salam, lengkuas, dan serai. Aduk sampai harum. Tambahkan gurame. Aduk rata.

4. Masukkan garam, gula pasir, dan air. Masak sampai meresap.

BACA JUGA: Wah, Maia Estianty Ajak Ketiga Puteranya Makan Buah Ini di Vlognya!

BACA JUGA: Sensasi Mandi Rebusan Air Serai, Dijamin Besok Pegal Hilang Semua!

BACA JUGA: Penuh Tambalan Koran, Begini Kondisi Dapur Rumah Zohri yang Akan Direnovasi Pemerintah

BACA JUGA: Tak Perlu Operasi, Tahi Lalat Bisa Hilang dengan Bawang! Ini Caranya..

BACA JUGA: Baru Berhijab, Nikita Mirzani Dikabarkan Pisah dengan Suami, Momen Makan Ini Jadi Isyara