Meski Asing Didengar, Dobladitas Khas Chili Ini Cukup Mudah Dibuat

By Dwi, Minggu, 14 Oktober 2018 | 14:30 WIB
Dobladitas ()

25 gram mentega cair

Cara Membuat Dobladitas:

1. Aduk rata tepung terigu, ragiu instan, gula pasir, dan baking powder.

2. Tuang susu cair. Uleni hingga kalis.

3. Masukkan mentega cair dan garam. Uleni sampai elastis. Diamkan 25 menit. Kempiskan adonan.

4. Timbang adonan 20 gram. Bulatkan. Pipihkan adonan hingga berbentuk bulat.

5. Lipat adonan setengah lingkaran. Lipat dua kembali sehingga berbentuk segitiga. Tusuk-tusk dengan garpu. Diamkan 10 menit. Letakkan diloyang yang dioles margarin.

6. Oven dengan suhu api bawah 190 derajat Celsius 15 menit sampai matang.

Baca Juga : Yuk, Kreasikan Aneka Sayuran dengan Resep Sayur Urap Tabur Teri Goreng Ini

Baca Juga : Sukses Jadi Wanita Bisnis Sampai Belikan Omanya Mobil 1 Milyar, Begini Potret Dapur Rumah Tina Toon yang Elegan!

Baca Juga : Ikan Nila Goreng Kari, Sensasi Berbeda Menyantap Daging Ikan Nila

Baca Juga : Sudah Tidak Diragukan Lagi, Cumi Goreng Saus Taoco Ini Sedapnya Juara

Baca Juga : Dituduh Nikahi Pengusaha Tambang Emas Hanya Karena Harta, Fiona Fachru Tepis Lewat Momen Makan Bersama Sang Suami