Sering Alami Bau Mulut Menyengat? Coba Gunakan Minyak Pala Dan Rasakan Manfaatnya, Luar Biasa!
SajianSedap.com - Seringkah anda merasa bau mulut mengganggu aktivitas anda?
Obat kumur pun terasa tidak mempan menghilangkan bau mulut anda?
Ternyata minyak pala memiliki banyak manfaat bagi kesehatan.
Minyak pala bisa membantu menghilangkan bau mulut.
Baca Juga: Bikin Geleng-geleng Kepala, Makan Di Restoran ini harus Bayar Rp 50 Ribu untuk Semangkuk Kobokan
Minyak pala adalah minyak esensial yang diperoleh melalui proses penyulingan.
Selain itu minyak pala juga merupakan ramuan yang berguna untuk mengobati sejumlah penyakit.
Pala adalah bumbu yang cukup banyak dijumpai di Indonesia.