5. Mengusir Nyamuk
Belakangan ini kasus demam berdarah sedang meningkat di wilayah Indonesia.
Demam Berdarah ini disebabkan oleh nyamuk Aides Aegypti.
Nyamuk ini akan bertelur di permukaan air terbuka dan di tempat-tempat yang kotor.
Selain manfaat buah duku di atas, kulit duku ternyata bisa mengusir nyamuk, lo!
Caranya mudah banget!
Baca Juga : Dibilang Aneh, Ternyata Kebiasaan Menantu Jokowi Setelah Makan Durian Ini Punya Manfaat Kesehatan, Lo!
Anda tinggal membakar kulit duku lalu bisa disebarkan ke bagian-bagian rumah yang banyak dihinggapi nyamuk.
Jadi, Anda tidak perlu melakukan pengasapan dengan minyak tanah lagi, deh!
Nah, itu dia manfaat buah duku.
Manfaat yang mana nih, yang paling luar biasa Sase Lovers?
Baca Juga : Turunkan Berat Sampai Membasmi Kanker, Ini Dia Manfaat Buah Rambutan yang #SahabatBuah Belum Tahu!
KOMENTAR