Menurut mereka, Betrand adalah sosok yang sangat baik dan apa adanya.
Mereka juga menganggap kalau Betrand sangat pekerja keras.
Hal itu terlihat dari keseharian Betrand yang selalu berjualan kue dan ikan untuk membantu kakek neneknya.
Baca Juga: Luar Biasa, Rutin Minum 5 Porsi Teh Hitam dalam Sehari dan Rasakan Manfaatnya Bagi Kesehatan
"Betrand itu baik anaknya sopan tidak sombong semasa dia tinggal di sini orangnya bekerja sebagai penjual ikan, penjual kue, sudah itu sampai di rumah dia membantu nenek
Kalau di sekolah anaknya tidak nakal, baik, suka menyanyi. Suka nyanyi ayah, lagu-lagu daerah," terang sahabat Betrand.
Lebih lanjut, sang kepala sekolah, Doroteus Jemuru juga mengungkapkan kalau Betrand anak yang baik.
Betrand sangat aktif karena mau mengikuti berbagai kegiatan baik akademik maupun non akademik.
Kepulangan Betrand Banjir Air Mata
Sesampaikan di kampung halaman, kepulangan Betrand Peto langsung jadi sorotan tetangga sekitar.
Betrand terlihat digendong oleh ayah kandungnya, Ferdinandus Peto yang selanjutnya diserahkan kepada Ruben Onsu.
Baca Juga: Sering Jadi Sarapan, Makan Roti Tawar dengan Selai Ternyata Berbahaya Bagi Tubuh, ini Alasannya
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR