SajianSedap.com - Resep Yakitori yang enak ini sama sekali tidak perlu repot membuatnya.
Makanya, pemula sekalipun bisa membuat Resep Yakitori yang enak ini.
Yuk, semarakkan makan siang hari ini dengan menyajikan Resep Yakitori sebagai menu utamanya.
Baca Juga: Resep Sate Telur Puyuh Sambal Kacang Enak, Sajian Spesial Untuk Lengkapi Menu Utama
Waktu: 45 Menit
Sajian: 16 Tusuk
Bahan:
3 buah paha ayam atas bawah, buang tulangnya, potong kotak
3 batang daun bawang, potong 3 cm
1 sendok teh wijen sangrai
16 buah tusuk sate
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR