2. Makan Tidak Sehat
Pola makan yang tidak sehat bisa memicu penyakit serius.
Kekurangan nutrisi serat, vitamin dan mineral dapat berujung pada peradangan dan membuat anda terancam terkena kanker.
Hindarilah kebiasaan makan cepat saji, junk food dan makanan yang berlemak tinggi karena makanan seperti ini akan mempermudah Anda menderita kanker.
3. Suka Begadang
Ini adalah kebiasaan yang sering dilakukan banyak orang termasuk wanita, kebiasaan in bisa sangat merusak kesehatan.
Tidur larut malam akan membuat seseorang kurang tidur yang akan mempengaruhi sistem kekebalan tubuh yang pada akhirnya menyebabkan gangguan endokrin yang bisa menimbulkan kanker pada rahim.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR