SajianSedap.com - Resep Sayur Bening Soun yang hangat sangat cocok disajikan saat cuaca dingin.
Apalagi dengan tambahan soun, membuat Resep Sayur Bening Soun ini disamping sehat juga mengenyangkan.
Selain itu, Resep Sayur Bening Soun ini sangat mudah dibuat apalagi jika sedang tidak memiliki waktu banyak untuk memasak.
Baca Juga: Resep Soun Goreng Ala Capcay Enak, Menu Ala Restoran Chinese Idola Keluarga
Waktu: 30 Menit
Sajian: 4 Porsi
Bahan:
100 gram kembang kol, petiki per kuntum
100 gram wortel, potong-potong
50 gram buncis, potong 2 cm
1 buah tomat merah, potong-potong
3 siung bawang putih, goreng, memarkan
1 batang daun bawang, potong 1 cm
1 batang seledri, iris halus
2 sendok teh kecap ikan
2 sendok teh garam
1/4 sendok teh merica bubuk
1/2 sendok teh pala bubuk
1.500 ml kaldu ayam
50 gram soun, seduh
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Dwi |
KOMENTAR