(Baca juga: Lahirkan Putri Pertama, Netizen Salah Fokus Dengan Porsi Makan Kylie Jenner)
2. Kulit Pangsit
Bahan satu ini sudah tidak asing lagi.
Biasanya diisi daging berbumbu untuk kemudian direbus atau digoreng.
Untuk makanan yang berbeda, coba isi kulit pangsit dengan tumisan daging yang dicampur wortel dan buncis.
Penganan ini juga pasti disuka karena rasanya yang gurih dan lebih berbumbu.
3. Kulit Lumpia
Bahan ini bisa dipadukan dengan isi yang sangat beragam untuk dijadikan lumpia, samosa sampai martabak telur.
Di Semarang orang biasa mengisi lumpia dengan rebung menjadi lumpia basah yang terkenal.
Di Bogor isi lumpia diubah jadi bengkoang.
Kita menambahkan aneka protein hewani seperti kornet, daging atau juga tuna.
Dengan begini, lumpia jadi makin nikmat dan bergizi.
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Marti |
KOMENTAR