Untung Punya Mertua Pemilik Bakery, Ternyata Begini Trik Agar Nastar Agar Tidak Retak, Kuncinya Ada Pada Loyang

By Raka, Senin, 31 Januari 2022 | 10:10 WIB
Ini cara membuat nastar jadi tidak mudah retak (Kolase Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Nastar menjadi salah satu kue kering favorit.

Nastar kerap hadir di meja makan saat perayaan hari besar seperti Idul Fitri hingga Imlek.

Tidak heran jika para bakery menjadikan nastar sebagai produk unggulan.

Banyak juga yang membuat nastar sendiri langsung dari rumah.

Namun, terkadang hasilnya dari harapan.

Salah satunya nastar mudah sekali retak.

Nastar yang retak tentu membuat penampilannya jadi tidak menarik.

Nastar yang memiliki retak juga justru membuat toples jadi penuh dengan remahan.

Untuk menghindari hal tersebut, ternyata ada triknya.

Baca Juga: Resep Kue Kering Imlek Legendaris, Resep Nastar Gulung Keju Ini Tak Boleh Sampai Tak Dihadirkan

Salah satu kuncinya ada pada loyang.

Kesalahan Yang Membuat Nastar Retak