Pernah Jadi Pacar Gading Marten, Begini Kehidupan Nirina Zubir yang Terpaksa Pisah dengan Orang Kesayangan Demi Restoran

By Miyanti, Kamis, 22 November 2018 | 13:45 WIB
Kehidupan Nirina Zubir dan Ernest Fardiyan Syarif (instagram.com/nirinazubir_)

Bahtera rumah tungga Nirina dan Ernest bisa dibilang sangat adem ayem dan jauh dari gosip miring.

Keluarga mereka selalu tampil kompak dalam berbagai kesempatan.

Kemestraan Nirina dan Ernest pun tak lekang oleh waktu.

Meskipun sudah sembilan tahun membina rumah tangga, kebersamaan Nirina dan Ernest seperti masih pacaran dulu.

Bahkan ketika Nirina ulang tahun pada bulan Maret lalu, Ernest sangat romantis dengan membuat masakan spesial untuk sang istri.

Bukan kue yang dibuat Ernest, melainkan daging yang bentuknya seperti kue dan di atas sajian daging tersebut Ia memasang lilin.

Artikel berlanjut setelah video berikut ini.

Baca Juga : Gisella Anastasia Pamit ke Keluarga Gading Marten Saat Acara Makan Bersama, Ini yang Dikatakannya