Manfaat Bawang Putih
Bawang putih ternyata sudah digunakan sebagai obat dari berabad-abad yang lalu, lo!
Memakan bawang putih akan memberikan dampak baik bagi tubuh.
Bumbu dapur ini mengandung senyawa yang membantu meningkatkan kekebalan tubuh.
Senyawa yang disebut Alliin ini memberikan aroma yang khas pada bawang putih.
Baca Juga : Tak Perlu Kerokan, Buat Sendiri Ramuan Herbal 'Jakeku' Alias Jahe Kencur Kunyit yang Ampuh Usir Masuk Angin
Alliin yang masuk ke dalam tubuh akan dirubah menjadi Allicin oleh enzim Alliinase.
Allicin inilah yang berfungsi untuk meningkatkan respon melawan penyakit yang disebabkan oleh virus.
Penelitian menunjukan bawang putih dapat meredakan sakit karena masuk angin.
Dengan mengkonsumsi bawang putih, tubuh akan pulih lebih cepat.
Artikel Berlanjut Setelah Video Berikut Ini.