Ditambah penghasilan Via Vallen dari Youtube.
Tidak berbeda jauh dengan Nella Kharisma, video Sayang milik Via Vallen ini telah ditonton oleh 125.218.720 penonton di Youtube.
Berdasarkan metode penghitungan yang sama, maka Via Vallen manghasilkan uang (dalam estimasi kasarnya) sebesar Rp 1.671.419.474 loh!
Lebih dari Rp1,6 miliar untuk satu video Via Vallen ini.
Jadi totalnya, dalam satu bulan saja, Via bisa menghasilkan honor lebih dari 3 Miliar rupiah.
Luar biasa!
Baca Juga : Penghasilannya 1 M Sehari, Ini Sumber Kekayaan Syahrini yang Membuatnya Kaya 7 Turunan!