Namun, Kiwil menepis keras isu ini.
Menurutnya, Meggy memang sejak awal memiliki keturunan tumor dari keluarganya.
Baca Juga : Disindir Meggy Tak Punya Teman, Istri Pertama Kiwil Diam tapi Foto Makan Bersama Sahabat Ini Jadi Bukti
Kini Sang Putri Juga Sakit Karena Kiwil
Nah, Selasa (8/1) kemarin, Meggy kembali curhat di instagramnya soal Kiwil yang jarang pulang ke rumah.
Padahal, saat itu Ia sedang bersama dengan Kiwil dan putrinya di sebuah restoran, lo.
Ketiganya terlihat menikmati makan siang dengan menu shabu-shabu ala Jepang.
Sayang, Kiwil terlihat sangat lelah sampai-sampai Ia tidur di sela-sela makan.
Meggy pun merekam moment lucu tersebut.