Malah praktiknya jauh lebih mudah.
Kita tidak perlu mencuci piring karena biasanya alat makan yang digunakan berbahan plastik atau karton sehingga bisa langsung dibuang.
Namun sayangnya ajakan ini tak jarang mendapat komentar kurang mengenakkan.
Baca Juga : Gebi Ramadhan Meninggal di Usia 24 Tahun, Makanan Ini Jadi Penyebab Kanker Hati di Usia Muda
Banyak yang beranggapan bahwa tujuan mereka makan di luar adalah supaya tidak membereskan bekas makanannya.
Ada juga yang menuding kalau KFC ingin mengurangi karyawan dengan menyuruh konsumennya beberes sendiri.
Tak sedikit juga yang lantas bertanya apa gunanya karyawan kebersihan yang bertugas jika hal itu diterapkan.
Artikel berlanjut setelah video berikut ini