Alih-alih sosok yang asli, sosok Kaesang Pangarep yang datang pada tayangan tersebut justru sosok yang palsu.
Yakni Andre Taulany yang mencoba berdandan seperti Kaesang Pangarep.
Andre berdandan mirip Kaesang dengan menggunakan alis tebal, otot palsu, dan tentunya juga membawa setandan pisang.
Baca Juga : Terungkap! Ini Menu Makanan Presiden Jokowi Di Istana yang Membuat Boy Wiliam Tertawa Ngakak
Melihat hal tersebut, keluarga Presiden Jokowi pun tampak tak kuasa menahan tawanya.
Pun dengan sang istri, Iriana yang terlihat tertawa terbahak-bahak.
Bahkan, Ibu Negara ini sampai memukul-mukul lengan Jokowi saking gelinya, lo.