Pakai Es batu, Satu dari 7 Bahan di Rumah yang Ampuh Hilangkan Bopeng Bekas Jerawat

By Virny Apriliyanty, Kamis, 21 Februari 2019 | 16:15 WIB
Menghilangkan pori-pori besar atau bopeng di wajah (IST)

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini. 

3. Masker putih telur

Ilustrasi putih telur

Caranya dengan mencampurkan 1 butir putih telur, 2 sendok makan oatmeal dan 2 sendok makan jus lemon yang kemudian dioleskan pada wajah selama setengah jam.

Bilas dengan air dingin dan ulangi setiap hari sampai pori-pori kembali mengecil.

4. Baking soda

Campurkan baking soda dengan air kemudian oleskan ke wajah dan pijat sebentar, bilas dengan air.

Ulangi proses ini setiap 3-4 hari, jangan lakukan setiap hari karena baking soda malah akan membuat kulit kering jika digunakan setiap hari.

Baca Juga : Bebas Kepala Gatal dan Rambut Rontok Gara-Gara Ketombe, Hanya #5MenitAja Pakai Masker Baking Soda Ini