Ditanya Pertanyaan Sulit Ini Soal Pasangan Oleh Ayu Dewi, Luna Maya: 'Mending Ngunyah Permen Daripada Ngomong'

By Lena Astari, Sabtu, 30 Maret 2019 | 10:15 WIB
Ditanya Pertanyaan Sulit Ini Soal Pasangan Oleh Ayu Dewi, Luna Maya: 'Mending Ngunyah Permen Daripada Ngomong' (YouTube.com/Rans Entertainment)

Seperti Raffi yang menyebut kalau Luna sedang suka mendengarkan lagu berjudul 'Restu'.

Di belakang panggung, Ia pun menyempatkan diri untuk mengobrol bersama tiga orang wanita ini.

Awalnya mereka membahas tentang Ayu yang sedang hamil anak ketiga.

Baca Juga : Tersebar Foto Jadul Reino Barack Kasih Kue Ultah untuk Luna Maya, Senyumnya Bahagia dan Penuh Cinta

Artikel berlanjut setelah video berikut ini

Luna pun bertanya kapan Raffi akan menambah anak.

Namun pada akhirnya Raffi balik bertanya tentang rencana asmara Luna ke depan.

"Kalau Luna Maya kira-kira tahun ini mau nyari pacar atau nyari suami?" tanya Raffi.

Baca Juga : Tetangga Benarkan Luna Maya & Reino Barack Pernah Tinggal Serumah, Sulit Ditegur Hingga Suruh ART Bayar Iuran