Belum Banyak yang Tahu, Ternyata Minum Air Putih Bisa Jadi Obat

By Soesanti Harini Hartono, Selasa, 9 April 2019 | 12:11 WIB
Minum air putih selain menghidrasi tubuh juga bisa menjadi obat. (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Sudah dipastikan bahwa kebutuhan air tak akan bisa lepas dari kehidupan sehari-hari.

Bukan hanya karena tubuh manusia terdapat sekitar 55%, tapi manusia  tak akan bisa tumbuh dan berkembang tanpa air.

Baca Juga : Terlahir Mengidap Asma Akut, Pria Ini Cuma Bisa Minum Obat Batuk Demi Sembuh Akibat Kurang Uang

Bahkan banyak orang yang meyakini bahwa air putih bisa jadi obat untuk menyembuhkan penyakit. Walaupun masih dalam perdebatan, yang jelas air akan menghidrasi tubuh sehingga membuat tubuh menjadi lebih sehat.Perlu diketahui bahwa kebutuhan air setiap orang itu berbeda-beda, tergantung pada usia, aktivitas sehari-hari, maupun kondisi penyakitnya.