Resep Daging Kuah Belimbing Sayur Enak Ini Sungguh Menggoda Ini untuk Segera Dicicipi

By Dwi, Sabtu, 4 Mei 2019 | 17:00 WIB
Resep Daging Kuah Blimbing Sayur Enak Dan Segar Ini Bikin Kita Tak Sabar Untuk Menyantapnya (Sajian Sedap)

Sajiansedap.com – Resep Daging Kuah Blimbing Sayur yang enak ini sungguh begitu menggoda untuk dicicipi.

Tak cuma enak Resep Daging Kuah Blimbing Sayur juga praktis dibuat di rumah.

Yuk, kreasikan langsung Resep Daging Kuah Blimbing Sayur jadi santapan keluarga.

Baca Juga : Cuma Butuh #5MenitAja, Wajah Jadi Secerah Artis Korea dengan Masker Oatmeal Ini!

Waktu: 50 Menit

Sajian: 6 Porsi

Bahan: 250 gram tetelan sapi 1700 ml air 6 butir bawang merah, diiris 2 lembar daun salam 1 cm lengkuas, dimemarkan 3 lembar daun jeruk, buang tulangnya 2 batang serai, ambil putihnya, memarkan 2 buah tomat hijau, dipotong-potong 10 buah cabai rawit merah 5 buah belimbing wuluh, dipotong-potong 1 sendok makan garam 1 sendok makan gula merah disisir

Cara Membuat Daging Kuah Blimbing Sayur:

1. Rebus daging sampai empuk. Tambahkan bawang merah, daun salam, lengkuas, daun jeruk, serai, dan cabai rawit . Masak sampai mendidih kembali dan harum.

2. Masukkan tomat, belimbing wuluh, garam, dan gula merah. Masak sampai matang.

Baca Juga : Dibilang Tak Bisa Masak Oleh Mantan Suami, Penampilan Veronica Tan Jualan Daging Bakar di Bazaar Jadi Sorotan