Jenazahnya juga sudah dimakamkan pada Minggu (2/6/2019) di TMP Kalibata, Jakarta Selatan.
Hal ini membuat keluarga SBY menjalani lebaran pertama tanpa kehadiran Ani Yudhoyono.
Kesedihan nampaknya masih belum hilang dari lubuk hati mantan presiden Indonesia ini.
Pria yang biasanya terlihat tegar dan kuat kini terlihat dalam raut wajahnya.
Tak Nafsu Makan Sebelum Meninggal
Sebelum meninggal, kondisi kesehatan Ani Yuhdoyono diketahui sempat memburuk.
Di banyak foto, Ani Yudhoyono terlihat makin kurus dan lesu.
Menurut Annisa Pohan, sang menantu, Ani Yudhoyono memang tak nafsu makan pasca menjalani kemoterapi.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.