Nia Ramadhani Sindir Ashanty Punya Geng Baru
Sekarang ini memang marak geng-geng sosialita artis yang selalu tampil kompak dan berkelas.
Mulai dari arisan hingga jalani pemotretan bersama pun identik dengan geng-geng artis papan atas.
Baca Juga: Rayakan Lebaran di Kanada, Ashanty Siapkan Menu Buka Puasa Ala Kadarnya Untuk Keluarga
Berbicara tentang geng artis, salah satu yang begitu dikenal adalah Girl Squad, geng artis yang digawangi oleh Jessica Iskandar dan Nia Ramadhani.
Namun, tahukah Anda jika sosok Ashanty juga ternyata pernah tergabung dalam Girl Squad?