Sekarang Hamil 5 Bulan, Kartika Putri Mengaku Ngidam Makan Mangga, Risiko Diabetes Kini Menghantui

By Andeska, Rabu, 12 Juni 2019 | 11:15 WIB
Hamil 5 Bulan, Kartika Putri Mengaku Ngidam Makan Mangga, Ternyata Efeknya Membahayakan, lo! (Instagram.com/@kartikaputriworld)

Namun, siapa sangka, ternyata buah mangga yang sangat diinginkan oleh Kartika Putri ini berbahaya untuk kehamilan. 

Wah, bahayanya apa ya? 

Efek Bahaya Mengonsumsi Mangga

Efek samping mengonsumsi mangga

Kebanyakan ibu hamil pasti mengidam-idamkan makan mangga karena rasa asam dan manis dari buah mangga itu bikin ketagihan. 

Sebenarnya mangga memiliki banyak manfaat yang baik, seperti membantu mencegah anemia sampai mengandung serat yang baik untuk pencernaan. 

Baca Juga: Butuh Resep Manisan Mangga Yang Segar? Resep Manisan Pedas Mangga Indramayu Ini Jawabannya

Namun, bagi ibu hamil harus hati-hati di dalam memakan mangga. 

Sebab, mangga punya efek samping bila dikonsumsi selama masa kehamilan. 

Berikut efek samping dari mengonsumsi mangga.