Resep Sup Tahu Telur Enak, Variasi Menu Berkuah Untuk Siang Ini

By Dwi, Kamis, 27 Juni 2019 | 10:00 WIB
Resep Sup Tahu Telur Enak, Variasi Menu Berkuah Untuk Siang Ini (Sajian Sedap)

Sajiansedap.com - Resep Sup Tahu Telur cocok jadi santapan pelengkap keluarga.

Tak hanya itu saja, Resep Sup Tahu Telur juga mudah dibuat dari bahan sederhana.

Yuk, langsung kreasikan Resep Sup Tahu Telur jadi santapan istimewa keluarga siang ini.

Baca Juga: Resep Mangkok Kentang Telur Enak ini Bisa Jadi Sarapan Praktis dan Sehat Buat Besok Pagi

Waktu: 30 Menit

Sajian: 5 Porsi

Bahan:

Cara Membuat Sup Tahu Telur:

  1. Rebus air, ayam, dan seledri sampai matang. Ukur 1000 ml kaldunya. Didihkan kembali.
  2. Panaskan minyak. Tumis bumbu bawang putih sampai harum. Tuang ke rebusan air kaldu. Aduk rata.
  3. Tambahkan wortel, jagung pipil, garam, merica, pala,dan gula pasir. Masak sampai sayur matang.
  4. Masukkan tahu. Masak sampai mendidih.
  5. Tuang kocokan telur sambil diaduk. Tambahkan daun bawang. Aduk rata.

#GridNetworkJuara

Baca Juga: Resep Anti Gagal Untuk Anak yang Pasti Menggoda, Resep Muffin Telur Ini Jawabannya