Diketahui kedua orang tua Densu berpisah karena perbedaan agama.
Setelah berpisah dengan ayahnya, Ia dibesarkan oleh ibunya seorang diri.
Tidak hanya itu, Densu juga mengunggah foto dirinya yang tengah berjalan di tengah hutan dengan menggunakan baju koko, peci, dan juga sarung yang melilit lehernya.
Ia menulis kata 'Bismillah!' pada unggahan itu.
Wah, sepertinya Densu tampak sehat dan bahagia, ya!