Buntut Ikan Asin, Polisi Temukan Puluhan STNK di Rumah Pablo Benua, Diduga Lakukan Penipuan dan Penggelapan

By Virny Apriliyanty, Kamis, 11 Juli 2019 | 16:17 WIB
Pablo Benua dan Rey Utami (Instagram)

Selain itu, pada tahun 2017 lalu, Pablo juga pernah terlibat kasus yang sama, di mana kasus itu masih bergulir prosesnya hingga saat ini. 

"Yaitu juga ada pelaporan di Mabes Polri dengan terlapor juga Pablo itu. Dia itu terlibat dalam penggelapan juga, masih dalam proses. Itu dilaporkan sekitar tahun 2017. Jadi kita juga masih mengecek."

Sudah Pernah Dikabarkan Terlibat Kasus Penipuan Sebelumnya

Tanggapi Galih Ginanjar Sindir Fairuz dengan Makanan Bau, Pablo Benua: 'Dia Bisa Mempertanggungjawabkan Omongannya'

Sebelumnya, dalam pemberitaan yang dirilis oleh TribunStyle, Pablo Benua diketahui memang pernah terlibat kasus penipuan pada tahun 2017 lalu.

Pablo Benua dilaporkan atas dugaan penipuan, pemalsuan dokumen, dan pencucian uang.

Baca Juga: Sedang Hamil Muda, Fitri Tropica Emosi Pada Seorang Penjual Batagor 'Gak Ada Empatinya Ni Kang Batagor!'

Pablo Benua dilaporkan oleh 4 investornya ke pihak yang berwajib.

Pablo Benua diketahui juga memiliki nama lengkap Pablo Putera Benua.

Namun, Pablo Benua disinyalir menyembunyikan nama aslinya.

Setelah dilakukan investigasi, rupanya Pablo Putra Benua adalah nama samaran pria kelahiran 8 Agustus 1980 tersebut.

Nama aslinya diduga adalah Frederick Anggasastra.

Baca Juga: Katanya Orang Kaya, Tetangga Beberkan Sifat Asli Galih Ginanjar! Salah Satunya Suka Makan di Warteg