- Camilan sore (jam 4) yaitu buah pir.
- Makan malam (jam 6 sore) dengan nasi dan lauk pauk.
Bahkan Nagita Slavina menggunakan bantuan dokter gizi untuk mengurangi berat badannya ini.
Namun yang jadi pertanyaan mengapa buah pir yang dipilih Nagita sebagai camilan pagi dan sorenya?
Sebuah penelitian yang dipublikasikan pada Louisiana State University, Amerika Serikat menyatakan bahwa buah pir terbukti ampuh menurunkan berat badan.
Adanya hubungan yang menarik antara buah pir dan berat badan.
Kandungan dalam buah pir seperti vitamin C, magnesium, tembaga dan potasium yang lebih tinggi, juga akan menambah asupan asam lemak total, asam lemak tak jenuh tunggal, asam lemak jenuh dan gula tambahan yang lebih rendah.
Hal ini yang menyebabkan buah pir sangat baik dikonsumsi pada saat kita menjalani diet sehat.