Dikutip dari Stylo.ID dari website resminya, tas Hermes tersebut ternyata punya harga yang nggak main-main,lo.
Tas dengan seri Birkin dari Hermes ini dibanderol dengan Harga Rp 1,2 miliar.
Di unggahannya yang lain, Mayangsari membagikan potretnya bersama suami dan anak pada Hari Raya Idul Adha 2019.
Kekompakan keluarga kecil ini begitu terlihat dari busana serasi yang mereka kenakan di hari nan suci.
Kini, saat hari raya Idul Adha kemarin, Mayangsari ketahuan pakai selop dengan harga yang tak kalah fantastis.
Penasaran?
Selop Mayangsari Berharga Fantastis
Mayangsari ketahuan pakai selop mewah dari unggahannya di Instagram.
Mayangsari bersama sang suami dan anak berpose di istana mewahnya.