Tips Menggoreng Ikan agar Tidak Menempel Di Penggorengan, Bikin Keluarga Jadi Semangat Makan

By Raka, Minggu, 25 Agustus 2019 | 13:45 WIB
Tips Menggoreng Ikan agar Tidak Menempel Di Penggorengan, Bikin Keluarga Jadi Semangat Buat Makan (Sajian Sedap)

Kerenyahan ikan pun berkurang karena kulitnya terlepas.

Agar kelezatan ikan goreng tetap terjaga, perhatikan cara menggoreng ikan agar tidak menempel di penggorengan ini.

1. Jangan Cepat-Cepat Dibalik

Salah satu alasan utama ikan menempel dipenggorengan adalah ikan dibalik saat belum kering betul.

Ikan yang masih basah ini membuatnya jadi lebih rentan lengket dan hancur kalau dipaksa dibalik.

Artikel berlanjut setelah video berikut ini.

 

Jadinya, jangan balik ikan jika sisi ikan yang menempel di wajan belum benar-benar kering.

 

2. Bahan yang Digunakan Harus Tepat

Biasanya, ikan goreng pasti dibumbui dulu sebelum digoreng.

Baca Juga: Resep Tahu Goreng Bakso Ikan Enak, Kudapan Gurih yang Selalu Jadi Rebutan