Dulu Ngontrak dan Tidur Tanpa Kasur, Sekarang Uya Kuya Punya Kamar Megah Berlapis Emas, Sampai Ada Meja Buat Sarapan

By Siti Afifah, Senin, 26 Agustus 2019 | 15:15 WIB
Keluarga Uya Kuya (Instagram/@king_uyakuya)

Kini, ia menikmati hasil jerih payahnya dengan membangun rumah mewah yang baru ia tempati pada 22 September 2016 lalu.

Baca Juga: Diisukan Hamil Seminggu Setelah Nikah, Penampilan Beda Cut Meyriska Saat Upacara Minum Teh Ini Jadi Sorotan

Rumah Mewah Uya Kuya

Kehidupan Uya Kuya yang dulu susah, berbanding terbalik dengan sekarang.

Hipnoterapis ini memiliki rumah yang terlihat begitu mewah dan megah.

Selain rumah mewah, Uya juga diketahui mengoleksi deretan mobil mewah.

Uya juga kerap memboyong keluarganya untuk berlibur ke luar negeri.

Rumah mewah dan megah Uya Kuya bernuansa 'American Classic' yang terlihat begitu glamor.

Bahkan kabarnya rumah Uya Kuya memiliki luas sekitar 1 hektar.

Baca Juga: Kalau Syahrini Adakan Dinner Mewah bersama Reino Barack, Luna Maya Terciduk Peluk & Rayakan Ultah Bareng Duda Keren Ini!