Masak Apa Besok? Resep Bubur Mutiara Ketan Saus Jahe Ini Enak Untuk Menu Sarapan

By Dwi, Senin, 23 September 2019 | 21:00 WIB
Masak Apa Besok? Resep Bubur Mutiara Ketan Saus Jahe Ini Enak Untuk Menu Sarapan (Sajian Sedap)

3. Sagu mutiara, rebus air, garam, dan daun pandan sampai mendidih. Masukkan sagu mutiara dan pewarna merah. Masak sambil diaduk sampai matang. Tambahkan gula pasir. Aduk sampai kental. Sisihkan.

4. Saus, rebus santan, garam, daun pandan dan jahe sambil diaduk sampai mendidih. Tambahkan gula pasir. Aduk rata.

5. Sajikan sagu mutiara bersama ketan, saus, nangka, dan nata de coco.

#GridNetworkJuara

Baca Juga: Resep Bubur Ikan Beras Merah Enak, Seporsi Hidangan Sehat Untuk Menu Mpasi

Baca Juga: Dulu Susah Kini Jadi Nyonya, Tukang Bubur Ini Ungkap Kisah Masa Lalu Mulan Jameela yang Jarang Diketahui

Baca Juga: Resep Mudah Bubur Sagu Mutiara Nata De Coco Bisa Jadi Menu Sarapan Ringan Pagi Ini

Baca Juga: Resep Mudah Bubur Suro, Menu Sarapan Tradisional yang Wajib Dicoba!

Baca Juga: Masak Apa Besok? Cobain Nikmatnya Bubur Pecel Opak yang Mudah Dibuat