Bawang Putih Mampu Atasi Bakteri Campylobacter Salah Satu Pemicu Penyakit Sindrom Guillain-Barre

By Soesanti Harini Hartono, Senin, 28 Oktober 2019 | 18:17 WIB
Bawang putih dinilai efektif mencegah risiko keracunan bakteri Campylobacter salah satu pemicu sindrom Guillain-Barre. (Kolase The Chopra Center dan zliving.com)

Bahkan para peneliti menilai bawang putih memiliki zat aktif yang mutunya 100 kali lebih baik dibandingan dua golongan obat antibiotik ternama, eritromisin dan ciprofloxacin, dalam memerangi racun makanan.

Baca selengkapnya di sini