Resep Salad Buah Enak Selalu Cocok Disajikan Untuk Menu Penutup

By Dwi, Kamis, 14 November 2019 | 19:00 WIB
Resep Salad Buah Enak Selalu Cocok Disajikan Untuk Menu Penutup (Sajian Sedap)

Sajiansedap.com - Resep Salad Buah salah satu hidangan penutup yang manis dan segar.

Jelas saja, Resep Salad Buah ini disajikan dengan aneka buah dan kuah yang segar banget.

Langsung saja sajikan Resep Salad Buah untuk dessert segar malam ini, yuk.

Baca Juga: Salad Buah yang Segar dan Sehat Ini Cocok Disantap Sebelum Ataupun Sesudah Makan

Waktu: 30 Menit

Sajian: 4 Porsi

Bahan:300 gram melon, dipotong dadu100 gram apel, dipotong dadu100 gram nanas, dipotong dadu, lumuri dengan,1 sendok teh garam dicuci bersih4 lembar daun salada

Bahan Jeli:4 gram jeli bubuk30 gram gula pasir200 ml air

Bahan Saus:3 buah jeruk manis, diperas3 sendok teh air jeruk nipis2 sendok makan gula pasir

Cara Membuat Salad Buah:

1. Rebus bahan jeli sambil diaduk sampai mendidih. Tuang di loyang kotak. Dinginkan. Potong-potong

2. Saus, campur air jeruk manis dan air jeruk nipis. Aduk rata. Masukkan gula pasir. Aduk rata.