Rahasia Dapur Terbongkar! Ini Dia Sosok Ayah Mulan Jameela Yang Tak Pernah Diketahui Publik, Bukan Orang Sembarangan

By Refina Jasmine, Rabu, 13 November 2019 | 07:10 WIB
Tunjukkan Piagam Penghargaan Sang Ayah Saat Peringati Hari Pahlawan, Mulan Jameela: Pahlawan Sejatiku (instagram @mulanjameela1)

Rahasia Dapur Terbongkar! Ini Dia Sosok Ayah Mulan Jameela Yang Tak Pernah Diketahui Publik, Bukan Orang Sembarangan

SajianSedap.com - Kehidupan pribadi Mulan Jameela seperti tak luput dari sorotan publik.

Dari kisah percintaannya hingga keluarganya.

Masalah hidup yang dijalaninya pun sering dijadikan bahan perbincangan.

Seperti ketika dirinya harus bersusah payah menjadi tulang punggung keluarga saat sang suami ditahan di penjara.

Baca Juga: Tidak Hanya Lezat #SahabatBuah Harus Tahu Manfaat Fantastis Buah Pir, Bisa Cegah Serangan jantung!

Tak hanya itu, bahkan ketika Mulan berhasil jadi anggota DPR RI, dirinya tak luput dari komentar miring sana sini.

Meski kisah tentang dirinya sering mencuri perhatian, ternyata sosok sang ayah jarang diketahui publik. 

Siapa sangka, ternyata ayah Mulan Jameela bukanlah orang sembarangan.

Hal ini diungkap langsung oleh istri Ahmad Dhani melalui postingan yang diunggah di Instagram pribadinya.

Baca Juga: Berita Terpopuler Hari Ini, Dari Profesi Baru Ahok sampai Raul Lemos Sindir Pedas Anang Hermansyah

Masalah Hidup Mulan Jameela

Sebelum menjadi anggota DPR RI, Mulan Jameela pernah berlinang air mata saat menceritakan masalah hidupnya.

Kala itu, sang suami sudah hampir tiga bulan mendekam di balik jeruji.

Bikin Akun Instagram Baru Pasca Jadi Anggota DPR, Penampilan Mulan Jameela Tetap Dihujat dan Disebut Mirip Tukang Jamu

Ahmad Dhani memang mendekam di penjara karena tersangkut kasus hukum.

Akhirnya, ia terpaksa meninggalkan Mulan Jameela juga anak-anaknya.

Baca Juga: Heboh Video BCL Kesal & Bilang Syahrini Berisik Saat Tertawa Sampai Incess Terdiam, Warganet: 'Keliatan Mana Elegan Mana Pasar Ikan'

Sambil menangis, Mulan Jameela tetap bersyukur.

"Ngerasa ini justru kaya dapat rezeki yang banyak banget, ya mungkin memang harus lewat cara ini," katanya, pada video Status Selebriti yang diunggah pada 21 April 2019.

Kemudian, ia pun mendoakan sosok sang suami yang berada di penjara.

"Mudah-mudahan jalan Mas Dhani jadi istiqomah," kata Mulan Jameela sambil meneteskan air mata.

Baca Juga: Heboh Video BCL Kesal & Bilang Syahrini Berisik Saat Tertawa Sampai Incess Terdiam, Warganet: 'Keliatan Mana Elegan Mana Pasar Ikan'

Artikel akan berlanjut setelah video ini.

Ia mengaku kerap menjenguk sang suami yang ditahan di Surabaya sekali dalam sepekan.

Mulan Jameela pun hanya bisa berserah diri menjalani kehidupan tanpa Ahmad Dhani.

"Allah tidak semata-mata memberikan ujian pada manusia kalau dia tidak mampu melewatinya," katanya.

Baca Juga: Berita Terpopuler Hari Ini, Dari Profesi Baru Ahok sampai Raul Lemos Sindir Pedas Anang Hermansyah

Walaupun berat, Mulan Jameela tetap tegar dan tetap berpikir positif atas berbagai masalah hidupnya.

"Mau seberat apa pun aku melihat memang Allah itu sedang membersihkan kita, meleburkan dosa-dosa kita," katanya.

Ahmad Dhani di penjara.

Kini, sang suami masih berada di dalam tahanan dan hidup Mulan Jameela kembali menjadi sorotan.

Hal ini tak lepas dari kontroversi dirinya yang menjadi caleg terpilih DPR RI.

Di mana dirinya pernah dicap sebagai perebut kursi orang.

Sosok Ayah Mulan Jameela

Di momen Hari Pahlawan 10 November, anggota DPR RI Mulan Jameela mengunggah gambar yang jadi perhatian.

Baca Juga: Hidup Bergelimang Harta, Deretan Artis Ini Beruntung Nikahi Pengusaha Kaya Raya! Ada Yang Jadi Korban Makan Teman

Gambar tersebut diunggah di akun Instagram-nya @mulanjameela1.

Istri Ahmad Dhani itu mengunggah foto yang memperlihatkan piagam yang ditujukan untuk ayahnya.

Piagam penghargaan yang ditujukan kepada ayah Mulan Jameela.

Mulan menyebut, piagam penghargaan tersebut adalah dua dari beberapa penghargaan diterima almarhum ayahnya.

Penghargaan itu, disebutnya, diterima ayahnya dari pemerintah Indonesia saat ayahnya aktif bertugas di TNI AD.

Baca Juga: Kini Punya Suami yang Gajinya Lebih Besar dari Presiden, Terkuak Sosok Suami Pertama Iis Dahlia yang Jarang Disorot! Begini Caranya Cari Sesuap Nasi

"Bapakku sayang, engkaulah pahlawan sejatiku," tulis @mulanjameela1.

Di salah satu piagam tersebut, tertulis penghargaan yang diterima oleh ayahnya.

Piagam penghargaan yang ditujukan kepada ayah Mulan Jameela.

Tulisan di piagam itu masih menggunakan ejaan lama.

"Menganugerahkan tanda djasa pahlawan kepada R.E.Komar atas djasanya didalam perdjoangan gerilya membela Negara," kalimat yang tertulis.

Sementara piagam yang kedua lebih sulit dibaca karena tulisannya sedikit pudar.

Baca Juga: Ahmad Dhani Dikabarkan Bangkrut, Pedagang Makanan dan Tetangga Bongkar Sifat Mulan Jameela yang Beda Jauh dari Maia Estianty

#GridNetworkJuara