Dulu Jualan Cilok, Mulan Jameela Kini Kepergok Pakai Mobil Harga Nyaris Rp 2 Miliar! Ternyata Segini Gajinya Sebagai Anggota DPR

By Rafida Ulfa, Rabu, 20 November 2019 | 11:29 WIB
Diundang ke pernikahan Dian Pelangi, istri Ahmad Dhani Mulan Jameela justru kepergok bawa tas mungil mewah harga fantastis! (instagram.com/mulanjameela1)

September 2019, Toyota Astra Motor mematok harga Alphard Hybrid di kisaran Rp 1,4 miliar.

Namun dalam bursa-bursa yang beredar, Toyota Alphard seperti yang dipakai Mulan Jameela ini rata-rata dibanderol dengan harga nyaris Rp 2 miliar, tepatnya di kisaran Rp 1,8 miliar. 

Rumah Baru nan Mewah Milik Mulan Jameela

Rumah baru 3 lantai milik Mulan Jameela

Selanjutnya, Mulan Jameela juga menghebohkan publik dengan memperlihatkan keadaan rumah barunya. 

Rumah yang memiliki tiga tingkat dan kolam renang itu diduga dipersiapkan untuk menyambut kepulangan Ahmad Dhani setelah mendekam di penjara.

Rumah baru Mulan telah dimilikinya sejak tahun 2018 lalu.

Baca Juga: Berita Terpopuler Hari Ini, Dari Halimah Ditolak Mentah-mentah Bambang Trihatmodjo saat Berdamai Hingga Pekerjaan Raul Lemos demi Sesuap Nasi

Meski masih baru, nampaknya rumah tersebut tak pernah ditempati.

Pasalnya, tak banyak perkakas yang ada di dalam rumah.

Hasilnya, rumah baru Mulan ini terlihat sangat luas.

Gaji Mulaan Jameela Jadi Anggota DPR

Dari barang-barang mewah dan rumah baru yang dimiliki, gaji yang didapatkan Mulan Jameela sebagai anggota dewan pun jadi sorotan.