Diangkat Jokowi Jadi Staf Khusus dan Putri Orang Terkaya Di Indonesia, Putri Tanjung Justru Pilih Makan Tempe Saat Sekolah

By Raka, Jumat, 22 November 2019 | 14:15 WIB
Sekarang Jadi Staf Khusus Jokowi dan Putri Orang Terkaya Di Indonesia, Putri Tanjung Justru Pilih Makan Tempe Saat Sekolah (Kolase instagram @putri_tanjung)

Kekayaan Chairul bahkan melebihi pemilik MNC Media, Hary Tanoesoedibjo yang berada di peringkat ke 19.

Diketahui dari biografinya, Chairul punya masa kecil dengan kondisi ekonomi yang memprihatinkan.

Tapi lihat kekayaannya kini, Ia berhasil mendirikan CT Corp, yang bergerak di bidang perbankan, media, ritel, properti, dan perhotelan.

Chairul juga pernah menjabat sebagai Menteri Koordinator Bidang Perekonomian.

Baca Juga: Bak Pinang Dibelah Dua, Begini Potret Lucu Cucu Ketiga Jokowi yang Wajahnya Lebih Mirip Jan Ethes Dibanding Sang Ayah

Pada November 2017, CT Corp menandatangani kesepakatan dengan jaringan hotel asal Perancis, AccorHotels, untuk membuka 30 hotel di Indonesia.

 

Putri Tanjung Juga Sederhana Seperti Sang Ayah

Mungkin karena bukan berasal dari kalangan artis, buah hati Chairul Tanjung tak banyak tersorot media.

Padahal, Putri Indahsari Tanjung juga berprestasi seperti sang Ayah, lo.