Sering Digunakan, Ternyata Alat Masak Ini Mengandung Racun yang Berbahaya Untuk Tubuh, Salah Satunya Teflon!

By Siti Afifah, Selasa, 10 Desember 2019 | 18:15 WIB
Hati-hati! tanpa sadar, alat masak yang kita gunakan ternyata mengandung racun yang berbahaya (Google.com)

4. Peralatan Memasak dari Keramik

Peralatan masak dari keramik

Peralatan memasak dari keramik ini memiliki kandungan kadmium dan timbal yang tertutup oleh beberapa lapisan.

Namun ternyata saat dipanasakan terlalu lama, kandungan ini dapat mengeluarkan racun dan meresap ke masakan.

Sehingga orang yang mengonsumsi masakan yang dimasak dari peralatan masak keramik muncul kemungkinan keracunan timbal.

Namun jika kamu tetap ingin menggunakan peralatan memasak yang berbahan dasar keramik, cukup mencari alat masak yang bahan keramiknya 100 persen aman tanpa kandungan apapun.

Baca Juga: Muak Dengar Komentar Pedas Usai Terciduk Gandeng Tangan Pria Lain Hingga Tak Temani Sidang Sang Suami, Barbie Kumalasari Buka Suara 'Nggak Papa!'

 

#GridNetworkJuara