1. Tulang rapuh
Minuman bersoda nyatanya dapat sebabkan pengeroposan tulang kita, lho. Soalnya, minuman bersoda mengandung asam fosfat yang tinggi.
Penelitian membuktikan bahwa salah satu sifat asam fosfat adalah mengikis kandungan kalsium di dalam tulang.
2. Obesitas
Minuman bersoda juga mengandung kalori yang tinggi, yang menyebabkan kadar gula dalam tubuh kita jadi berlebih.
Pasalnya, konsumsi satu gelas minuman bersoda sama dengan konsumsi 22 sachet gula putih, lo!
Alhasil, resiko obesitas bisa semakin tinggi.
Enggak cuma bisa menyerang orang dewasa, remaja cewek seperti kita ini juga rentan dengan resiko obesitas.
3. Merusak Gigi
Berdasarkan jurnal yang dipublikasikan oleh General Dentistry, kebiasaan mengonsumsi minuman bersoda dapat menambah resiko rusaknya gigi.
Hal ini disebabkan karena soda yang merupakan asam sitrat.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.