Bukan Sekedar Bumbu Dapur, Rutin Minum Air Kunyit Setiap Pagi Membuat Tubuh Terhindar dari Kanker, Wajib Dicoba!

By Marcel Mariana, Senin, 3 Februari 2020 | 04:45 WIB
air kunyit baik bagi kesehatan bukan hanya jadi bumbu dapur saja (tribunnews.com)

1. Memiliki Lebih Banyak Energi Dari Biasanya

Minum air kunyit hangat setiap pagi dapat membuat bangun pagi lebih bersemangat.

Kunyit dikatakan efektif meningkatkan serotonin dan dopamin di otak.

Jadi inilah yang membuat lebih banyak energi dan suasana hati yang lebih baik setiap pagi.

Baca Juga: Kesal Karena Susah Tidur? Coba Makan Buah Kiwi dan Keajaiban Ini Akan Langsung Terjadi!

Baca Juga: Salah Kaprah! Bukan Jadi Penyebab Bisul, Makan 2 Butir Telur Setiap Hari Justru Punya Manfaat Luar Biasa Terutama Untuk Perempuan!

2, Meredakan Radang Sendi

Nyeri sendi dapat disembuhkan oleh aneka makanan, di antaranya pepaya.

Studi 2012 membuktikan bahwa kunyit memiliki aktivitas yang kuat dibanding diklofenak yang biasanya digunakan dalam perawatan nyeri.

3. Diabetes Tipe 2

Studi 2009 di Auburn University dan diterbitkan oleh Biochemistry and Bioophysical Research Communications, didapatkan hasil kunyit terbukti berpengaruh pada diabetes.